Panduan blogging untuk siswa

Video

Selamat Datang... Blog ini menjadi saksi, bahwa kita pernah jumpa dalam dunia maya :)

Membuat Email Sebelum Blogging

Email menjadi trend karena banyak manfaatnya untuk pegiriman data anti macet, tidak seperti di dunia nyata, tidak membutuhkan waktu lama atau keterlambatan dalam pengirimannya seperti, fleksibel kapanpun dan efektif dimanapun juga selama ada ketersediaan koneksi internet. Kegunaan email pada umumnya bisa dipakai untuk mengirim data yang berbentuk teks, gambar, video dan link. Termasuk fasilitas chating dan mengirim pesan ke handphone, semua fasilitas tersebut disediakan secara gratis oleh pihak google

Gmail atau kepanjangan dari google mail adalah syarat mutlak untuk membuat domain blog yang harus dipenuhi sebelum blogging, maklum karena akun email gmail under google yang linear dengan blogger.com milik google juga.


  1. Untuk membuat akun email di google ini bisa diikuti langkah di bawah ini:
  2. Buka mail.google.com
  3. Klik Gmail pada sub menu horizontal pada yang ada di browser
  4. klik “CREATE AKUN” (buat akun)
  5. Isilah formulir yang sudah tersedia dengan biodata diri secara lengkap, Nama depan-belakang, alamat email yang dikehendaki, kalau ada notifikasi merah itu berarti alamat email tidak tersedia, pilih nama yang lain, jika sudah sukses isi password dan konfirmasi password dua kali. Perhatian: jangan lupa centang (x) I Agree…
  6. Klik verifikasi, pihak google akan mengirimkan kode verifikasi aktivasi email ke ponsel anda, masukkanlah
  7. Masukkan kode rahasia yang telah dikirim ke ponsel Anda
  8. Selesai, Akun google siap untuk dipakai untuk blogging

Semoga kita mampu menemukan manfaat blogging, selamat dan sukses untuk kita semua
Share:

No comments:

Post a Comment

Terimakasih mampir di sini... Salam dari MA.SM

Blogroll

Popular Posts

Powered by Blogger.

Mengenai Saya

About

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *